ANALISIS PENGARUH CURRENT RATIO (CR), DEBT TO EQUITY RATIO (DER), RETURN ON EQUITY (ROE) dan PRICE EARNING RATIO (PERt-1) SEBELUMNYA TERHADAP PRICE EARNING RATIO (PER) PADA PERUSAHAAN JAKARTA ISLAMIC INDEKS DI BUSA EFEK INDONESIA PERIODE 2004 � 2008
DIONISIA BORGES SOARES
DIONISIA BORGES SOARES, Analisis Pengaruh Current Ratio (CR), Debt to Equity (DER), Return on Equity (ROE) dan Price Earning Ratio (PERt-1) Sebelumnya terhadap Price Earning Ratio (PER) Pada Perusahaan Jakarta Islamic Indeks (JII) di Bursa Efek Jakarta (BEI) Tahun 2004 � 2008. (Dibimbing oleh Abdurrahman). Penelitian secara umum bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari Current Ratio (CR), Debt to Equity (DER), Return on Equity (ROE) dan Price Earning Ratio (PERt-1) Sebelumnya terhadap PER (Price Earning Ratio) Pada Perusahaan Jakarta Islamic Indeks (JII) di Bursa Efek Jakarta (BEI) Tahun 2004 � 2008 yang masih konsisten di Bursa Efek Jakarta (BEI), baik secara simultan maupun parsial. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode Purposive Sampling dan menghasilkan hasil akhir sebanyak 8 perusahaan. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi Berganda dan Asumsi Klasik. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa semua variabel independen termasuk PERt-1 secara simultan memberikan pengaruh yang signifikan pada tingkat < 5%. Lalu secara parsial hanya ROE yang memberika pengaruh yang signifikan pada tingkat < 5%.
- No. Panggil 658 BOR a
- Edisi
- Pengarang DIONISIA BORGES SOARES
- Penerbit JAKARAT 2009