Hubungan Tingkat Kepuasan Layanan Informasi yang Diberikan oleh PRODUCT SPECIALIST DUNLOPILLO Dengan Minat Beli Pengunjung Pameran Furniture JCC Periode 24 NOVEMBER-02 DESEMBER 2007
Lydia
LYDIA 2003-52-059 �Hubungan Tingkat Kepuasan Layanan Informasi yang Diberikan oleh Product Specialist Dunlopillo Dengan Minat Beli Pengunjung Pameran Furniture JCC Periode 24 November-02 Desember 2007�. (84 Hal+18 Tabel+2 Bagan) Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Hubungan Antara Tingkat Hubungan Tingkat Kepuasan Layanan Informasi yang Diberikan oleh Product Specialist Dunlopillo dengan Minat Beli Pengunjung Pameran Furniture JCC Periode 24 November-02 Desember 2007 Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif korelasional, yaitu mencari hubungan antara variabel (X) Layanan informasi yang diberikan oleh Product Specialist Dunlopillo dengan variabel (Y) Minat Beli pengunjung pameran furniture JCC periode 24 November-02 Desember 2007. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuisioner. Pengambilan sampel dengan menggunakan assidental sampling sebanyak 40 orang. Kemudian data yang terkumpul kemudian di edit berdasarkan jenis kelamin, usia, pendidikan, pekerjaan, penghasilan dan yang terakhir adalah seberapa besar minat untuk
- No. Panggil 659.4 LYD h
- Edisi
- Pengarang Lydia
- Penerbit Jakarta Universitas Esa Unggul 2009