Penerapan Teknologi XML Sebagai Data Parser pada Penjualan Handphone Online Berbasis PHP
Rainner Ferdikson Mesahk
ABSTRAK Website penjualan handphone online dianalisis dengan menggunakan UML (Unified Modelling Language) sehingga apabila terjadi kesalahan maka admin akan dapat dengan mudah memperbaikinya. Dengan adanya perkembangan teknologi informasi yang semakin maju maka seorang konsumen tidak harus datang ke tempat untuk membeli. Aplikasi web ini sendiri menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan database MySQL. Teknologi XML (Extensible Markup Language) sebagai data parser dari database juga diterapkan sehingga aplikasi ini memiliki sebuah teknologi baru yang memudahkan dalam proses pertukaran data. Kata kunci : Penjualan, Aplikasi Web, UML, PHP, MySQL dan XML.
- No. Panggil 005.4 FER p
- Edisi
- Pengarang Rainner Ferdikson Mesahk
- Penerbit Universitas Esa Unggul 2010