Analisis Segmentasi Konsumen Sabun Cair Lux di Wilayah Tangerang
SELVI YONATHAN _##_
ABSTRAKSI SELVI YONATHAN,Analisis Segmentasi Konsumen Sabun Cair Lux di Wilayah Tangerang (Dibimbing oleh Rina Anindita). Studi ini dibuat untuk mengetahui segmentasi konsumen Sabun Cair Lux. Dari hasil segmentasi tersebut maka didapat target market dari Sabun Cair Lux . Pada penelitian ini pupolasinya adalah pengguna sabun cair Lux yang ditemui di Wilayah Tangerang, dalam hal ini jumlah popuasi tidak diketahui. Karena tidak diketahui maka menggunakan Qouta Sampling serta menggunakan sampling purposive dengan kriteria tertentu. Metoda yang digunakan pada penelitian ini adalah K-Mean Cluster . Hasil penelitian dari segmen konsumen Sabun Cair Lux adalah segmen dan target market sabun cair lux adalah tedapat pada segmen 4 yang berusia 17-21 tahun yang memiliki pekerjaan sebagai mahasiswa, yang memiliki pribadi petualang dan sudah menggunakan Sabun Cair Lux selama 2-5 tahun. Pada segmen ini responden merasa puas dalam menggunakan Sabun Cair Lux. Responden pada segmen ini lebih suka pergi ke salon memanjakan diri untuk menghabiskan waktu luangnya.
- No. Panggil 658.4 YON a
- Edisi
- Pengarang SELVI YONATHAN _##_
- Penerbit Univ ESa Unggul 2012