Aplikasi teknik multivariate
Hardius Usman
Multivariate merupakan tehnik analisis kuantitatif yang dipergunakan secara luas dalam analisis bidang pemasaran. Para analis bidang pemasaran menggunakan tehnik ini untuk membentuk segmentasi, targeting, dan positioning. Disamping itu, analisis juga dapat menggunakan tehnik ini untuk melihat hubungan antar variabel, yang biasanya digunakan untuk menjelaskan penyebab munculnya suatu fenomena pemasaran atau mencari akar dari suatu permasalahan. Permasalahan atau kendala sering muncul ketika mahasiswa atau praktisi yang ingin mempelajari tehnik ini tidak mempunyai pengetahuan statistik yang memadai, sebab Multivariate memang tidak dapat dilepaskan dari statistik dengan formulasi-formulasi matematis yang sangat rumit.
- No. Panggil 519.535 USM a
- Edisi
- Pengarang Hardius Usman
- Penerbit Jakarta Rajawali Pers 2013